Your Ad Here

Wednesday, February 10, 2010

Pengertian Animasi Komputer

Sesuai dengan perkembangan zaman, memasuki dunia komputer atau digital, film animasi pun banyak mengalami perkembangan pesat didunia komputer. Banyak industri film animasi memanfaatkan teknologi komputer untuk memproduksi filmnya, karena banyak memberikan kemudahan dalam mengembangkan imajinasi lebih luas dan jauh dari jangkauan pemikiran rasional manusia, namun dapat diwujudkan dalam suatu bentuk visual realita yang logis dapat diterima akal, meskipun hanya hidup di dunia maya. Animasi komputer adalah seni menghasilkan gambar bergerak melelui penggunaan komputer dan merupakan sebagian bidang grafik dan animasi. Animasi semakin banyak dihasilkan melalui grafik komputer 3D, walaupun grafik komputer 2D masih banyak ada. Kadangkala sasaran animasi komputer itu sendiri, kadangkala sasaran adalah antara lain, seperti film. Untuk menghasilkan gambar pergerakan, image (gambar) dipaparkan pada screen komputer dan diganti dengan image (gambar) baru yang selaras gambar sebelumnya dengan pantas. Teknik ini serupa dengan bagaimana gambar bergerak dihasilkan melalui televisi dan film. Animasi komputer 3D pada asasnya merupakan pengganti digit bagi seni animasi dengan gerak (stop motion); patung animasi dibina pada screen komputer dan dipasang dengan rangka siber. Kemudian anggota badan, mata, mulut, pakaian, dan lain – lain bagi patung 3D digerakkan oleh juru animasi. Akhirnya animasi dihasilkan. (3D animation movie halaman 21, Zaharuddin G Djalle, Demi Dasmana) oto blitz black pimmy ride Exotic Moge MotoGP Transportasi Mewah car body design

No comments:

Post a Comment

Search